Berita  

Sudah Dibuka!! Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 19, Ini Tips Cara Lolos Tesnya

Prakerja Gelombang 19

Inforakyat.id – Kini Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 19 telah dibuka mulai hari Kamis (26/8/2021) pukul 12.00 WIB, dan ini tips cara agar bisa lolos tesnya.

Pendaftaran hanya bisa dilakukan di website www.prakerja.go.id Sama seperti gelombang sebelumnya, di gelombang 19 ini kuota yang tersedia adalah 800 ribu orang.

Kartu Prakerja merupakan program pelatihan semi bantuan sosial yang diberikan bagi mereka yang belum bekerja atau kehilangan pekerjaan karena pandemi, melalui program Kartu Prakerja.

Bagi peserta yang telah mendaftar seleksi di gelombang sebelumnya dan gagal, dapat mengikuti kembali tanpa perlu mengulangi proses pendaftaran dari awal.

Prakerja Gelombang 19

Agar tidak berkali-kali gagal seleksi Kartu Prakerja, berikut ini tips lolos Kartu Prakerja yang bisa Anda coba:

1. Perhatikan detail persyaratan Dapatkan informasi, inspirasi dan insight di email kamu. Daftarkan email Sebelum melakukan pendaftaran, pastikan bahwa Anda sudah mengetahui syarat-syarat sebagai penerima program Prakerja Gelombang 19.

Ada empat kategori golongan yang dipastikan tidak akan bisa menerima program kartu prakerja, yaitu:

Baca Juga: Ini Info Detail Event Hujan Cube Fragment FF, Dapatkan Magic Cube Gratis